“Dan janganlah kamu campur adukkan kebenaran dengan kebatilan dan (janganlah) kamu sembunyikan kebenaran, sedangkan kamu mengetahuinya.” Kutipan ayat tersebut merupakan dasar berperilaku…. A. jujur B. istiqomah C. empati D. amanah jawaban A jujur Kutipan ayat pada soal tersebut di atas diambil dari Surah Al-Baqrah ayat 43. Ayat ini sendiri pada …
Read More »Agama Islam
Umar bin Khattab mendapatkan gelar dari Nabi dengan gelar “Umar Al Faruq” yang maknanya adalah orang yang ….
Umar bin Khattab mendapatkan gelar dari Nabi dengan gelar “Umar Al Faruq” yang maknanya adalah orang yang …. A. cerdas, tegas, dan peduli dengan rakyatnya B. memiliki kesabaran, pemaaf, dan penyayang C. bisa memisahkan antara yang benar dan yang batil D. bertanggung jawab, saleh, dermawan tegas, dan jujur jawaban C …
Read More »Al-Khulafau ar-Rasyidin yang telah membeli sumur yang jernih airnya dari seorang Yahudi seharga 200.000 dirham yang setara dengan dua setengah kilogram emas pada waktu itu. Sumur itu beliau wakafkan untuk kepentingan rakyat umum. Khalifah tersebut adalah ….
Al-Khulafau ar-Rasyidin yang telah membeli sumur yang jernih airnya dari seorang Yahudi seharga 200.000 dirham yang setara dengan dua setengah kilogram emas pada waktu itu. Sumur itu beliau wakafkan untuk kepentingan rakyat umum. Khalifah tersebut adalah …. A. Umar bin Khatab C. Ali Bin Abi Thalib B. Utsman bin …
Read More »Setelah nabi Muhammad Saw. wafat kepemimpinan kaum muslimin digantikan oleh Al-Khulafau ar-Rasyidin, mereka sahabat-sahabat beliau yang terdidik terbaik. Al-Khulafau ar-Rasyidin artinya …..
Setelah nabi Muhammad Saw. wafat kepemimpinan kaum muslimin digantikan oleh Al-Khulafau ar-Rasyidin, mereka sahabat-sahabat beliau yang terdidik terbaik. Al-Khulafau ar-Rasyidin artinya ….. A. pemimpin yang mendapat hidayah, pengganti Rasulullah B. pemimpin yang di kasihi, yang menggantikan Rasulullah C. pemimpin yang mendapatkan gelar, pengganti Rasulullah D. pemimpin yang dihormati, yang menggantikan …
Read More »Setelah nabi Muhammad Saw. hijarah dan beliau menjadi pemimpin, Madinah menjadi maju baik peradaban maupun kebudayaannya sehingga terkenal dengan sebutan Al Madinah al Munawarah yang artinya ….
Setelah nabi Muhammad Saw. hijarah dan beliau menjadi pemimpin, Madinah menjadi maju baik peradaban maupun kebudayaannya sehingga terkenal dengan sebutan Al Madinah al Munawarah yang artinya …. A. Kota yang bercahaya C. Kota yang indah B. Kota yang aman D. Kota yang tenteram jawaban A Madīnah al-Munawwarah berarti KOTA YANG …
Read More »Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut 1) membangun masjid Nabawi 2) mempersaudarakan anshar dan muhajirin 3) membangun rumah-rumah untuk tempat tinggal 4) membuat perjanjian dengan penduduk Madinah Yang menunjukkan apa yang dilakukan Nabi Muhammad Saw. di Madinah adalah …
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut 1) membangun masjid Nabawi 2) mempersaudarakan anshar dan muhajirin 3) membangun rumah-rumah untuk tempat tinggal 4) membuat perjanjian dengan penduduk Madinah Yang menunjukkan apa yang dilakukan Nabi Muhammad Saw. di Madinah adalah … A. 1, 2 dan 3 C. 1, 3 dan 4 B. 1, 2 …
Read More »Nabi Muhammad Saw. diperintah oleh Allah Swt. untuk berhijrah dari Makkah ke Madinah. Yang menyebabkan Nabi Muhammad Saw. dan para sahabatnya hijrah adalah….
Nabi Muhammad Saw. diperintah oleh Allah Swt. untuk berhijrah dari Makkah ke Madinah. Yang menyebabkan Nabi Muhammad Saw. dan para sahabatnya hijrah adalah…. A. di Mekah tidak pernah hujan B. tidak aman untuk berda’wah C. di Mekah banyak kafir Quraisy D. di Mekah daerahnya terlalu panas jawaban B dalam bacaan …
Read More »Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut: 1) salat dzuhur dikerjakan pada waktu Asar. 2) shalat Asar dikerjakan pada waktu dhuhur. 3) salat maghrib dikerjakan pada waktu isya 4) shala isya dikerjakan pada waktu maghrib Pernyataan yang menunjukkan contoh shalat jamak taqdim adalah ….
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut: 1) salat dzuhur dikerjakan pada waktu Asar. 2) shalat Asar dikerjakan pada waktu dhuhur. 3) salat maghrib dikerjakan pada waktu isya 4) shala isya dikerjakan pada waktu maghrib Pernyataan yang menunjukkan contoh shalat jamak taqdim adalah …. A. 1, 2 C. 3, 4 B. 2, 4 …
Read More »Yusuf bersama teman-temannya pergi study tour ke Yogyakarta. Mereka berangkat dari Indramayu pukul 11.00 pagi. Setelah melakukan perjalanan dua jam mereka berhenti di masjid untuk istirahat dan melakukan shalat. Yusuf dan teman-temannya melakukan shalat dzuhur 2 raka’at dan shalat Asar 2 raka’at dilakukan pada waktu Dhuhur. Shalat Asar yang dilakukan oleh Yusuf dan temen-temannya adalah shalat….
Yusuf bersama teman-temannya pergi study tour ke Yogyakarta. Mereka berangkat dari Indramayu pukul 11.00 pagi. Setelah melakukan perjalanan dua jam mereka berhenti di masjid untuk istirahat dan melakukan shalat. Yusuf dan teman-temannya melakukan shalat dzuhur 2 raka’at dan shalat Asar 2 raka’at dilakukan pada waktu Dhuhur. Shalat Asar yang dilakukan …
Read More »Arsyad adalah anak yatim di sekolah. Ia selalu diejek Fulan karena memakai seragam yang lusuh. Walaupun demikian, Arsyad tidak pernah dendam atau membenci Fulan tersebut. Sikap Arsyad merupakan contoh dari….
Arsyad adalah anak yatim di sekolah. Ia selalu diejek Fulan karena memakai seragam yang lusuh. Walaupun demikian, Arsyad tidak pernah dendam atau membenci Fulan tersebut. Sikap Arsyad merupakan contoh dari…. A. pemaaf C. ikhlas B. amanah D. Jujur jawaban A Untuk menjawab soal tersebut mari kita pahami terlebih dahulu …
Read More »